AYAM KECAP PEDAS

AYAM-KECAP-PEDAS
Bahan :½ kg ayam cuci bersih1 ½ sdt garam½ sdt kunyit halusBumbu Saus :10 Cabe merah keriting6 butir bawang merah3 butir bawang putih½ sdt garam1 sdt gula pasir4 sdm kecap manis2 sdm saus tomat merek ABC50 ml airCara Membuat :Ayam , garam dan kunyit di rebus hingga empuk, diangkat, lalu goreng, sisihkan.Haluskan cabe merah keriting, bawang merah dan bawang putih, lalu tumis hingga harum, setelah itu masukan ayam, garam, gula, kecap manis, saus tomat dan air,aduk rata.Masak hingga bumbu meresap dan kuah mengental, angkat sajikan dengan lalapan....
readmore

Kue Kering 2010

.com/blogger_img_proxy/
Bila Ramadhan telah tiba, ujungnya insyaAllah hari raya Idul Fitri 1 Syawal. Nah, untuk melengkapi kemeriahan hari raya anda, Dapur Mungil bersama Umi Rina Homemade menawarkan aneka kue kering.Untuk sekarang ini kami menawarkan empat pilihan rasa. Ada nastar keju, kastengels, peanut butter dan choco honey star. Kue kering produksi kami terbuat dari bahan pilihan, tanpa pengawet dan additive (bahan tambahan). Soal rasa dijamin enak. Tersedia dalam kemasan toples 250 dan 500 gr.Yang ga sempat bikin, udah... jangan ragu, pesan aja sama kita. Atau yang lagi di rantau, pengen kasih hadiah kue kering untuk keluarga, sodara ataupun handai taulan yang...
readmore

CETAKAN KUE NASTAR

cetakan-nastar-keranjang
...
readmore

PARADE KUE KERING LEBARAN 2010 - FOR SALE!

kue+lidah+kucing
Ramadhan dan Lebaran tahun ini Ordinary Kitchen membuka pesanan kue kering Lebaran.Ada beberapa macam kue kering yang kami tawarkan, all homemade by Ordinary Kitchen a.k.a me ^_^Kami hadirkan untuk bisa Anda nikmati bersama keluarga dan kerabat (mau dinikmati sendiri juga boleh, hihihiiii…)Kami menggunakan butter berkualitas dan margarin special super. Juga bahan-bahan lainnya yang kami gunakan berkualitas seperti keju edam, parmesan, cheddar, coklat blok, dll.Ini dia kue kering yang bisa dipesan di dapur kami:*Pemesanan hanya bisa untuk delivery di wilayah kota Serang, Cilegon dan sekitarnya.LIDAH KUCING 'DUO'Kue kering betekstur renyah dan...
readmore

ORDER: CHOCOLATE TIRAMISU TORTE

chocolate+tiramisu+torte
Lembut, manis-pahit, gurih dan ngopi (halah! bahasane kok ngopi?!!), hehehee...Tiramisu ini salah satu tiramisu pesanan yang alhamdulillah sepat aku dokumentasikan, hehehee... *Malasnya lagi kumat -_-Tiramisu mousse-nya masih menggunakan pakem resep dasar tiramisu yang menggunakan mascarpone cheese dipadukan dengan krim kental/whipping cream cair. Tapi tidak pakai 'zabaglione' alias egg free. Juga tidak menggunakan Marsala/Kahlua/Rhum alias alcohol free ^_^Krimnya menggunakan takaran yang sama dengan mascarpone cheese, biar rasa kejunya lebih terasa, secara si keju maskaryo ini mahal booooo... >_<Malah tiramisu klasik ada yang gak pakai...
readmore

NASI GORENG REMPAH OPOR

Nasi-goreng-rempah-opor
Bahan :2 piring nasi putih8 buah cabe rawit diiris kecil1 buah bawang Bombay diiris kotak2 potong ayam opor goreng1 sendok sayur kuah opor ayam ( pakai kuah opor yang dikentalkan )½ sdt garam Cara Membuat :Tumis kuah opor kental hingga kecoklatan, lalu masukkan bawang Bombay dan cabai rawit aduk hingga layu, kemudian masukkan nasi putih dan garam. Aduk hingga bumbu merata. Sajikan dalam piring bersama Ayam opor goreng....
readmore

BOLU KUKUS MEKAR - BLUEBERRY AND CHEESE

bolkus+mekar+blueberry
Bolu kukus ini tanpa air soda, tapi menggunakan susu cair. Tambah bergizi karena ditambahkan keju cheddar juga. Jadi cocok untuk makanan selingan di kecil, tapi kita-kita juga boleh makan donk, hihihiiii... Dipadukan dengan blueberry paleta yg harum dan segar karena ada rasa asem-asem manisnya. Selain blueberry juga bisa diganti dengan strawberry paleta. Teksturnya lembut karena memakai susu cair dan keju. Resep asli dari Mba Shinta (www.dapuramatir.blogspot.com), hasil modifikasi dari resep 'Bolu Kukus 1 menit' by Ibu Fatmah Bahalwan. Jumlah kuning telurnya aku tambah (weewww, sudah dimodif berapa kali ini resep, hihiii...), hasilnya lebih lembut.Bahan:250...
readmore

DAGING MASAK PAPRIKA

daging+paprika
Pertama kali makan daging paprika ini di acara pesta pernikahan, heheee... Kayaknya skarang udah jadi salah satu menu katering buat acara pesta pernikahan deh ya daging paprika ini. Kemarin masih punya paprika sisa bikin pizza, lihat kulkas, masih ada daging di freezer. Kebetulan tukang sayur yang biasa langganan kok udah seminggu ga lewat, hikkzzzz... Abang sayurrrr, kemanakah dirimu? I need u... Halah! Lebay deh :pResep asli dari website NCC by Fatmah Bahalwan bisa dilihat disini, tapi takarannya disesuaikan dengan bahan yang aku punya di dapur. Dagingnya juga cuma tinggal seperempat kilo, hihihihiiii...Bahan:250 gram daging sapi, diiris tipis-tipis...
readmore

KUE CANTIK MANIS (Versi Potong)

cantik+manis+potong
Bikin lagi kue cantik manis, kali ini masukkin cetakan puding aja karena lagi malas bungkusin satu-satu dengan plastik, hehehee...alasan klasik :pTinggal dipotong pas mau dimakan, praktis dan sama sekali ga ngurangin rasanya, cuma ketauan malasnya aja :DResepnya ada disini ya.Oya, aku kasih tips untuk merebus sagu mutiara (berdasarkan pengalamanku yang masih sedikit ini), didihkan air secukupnya (tidak usah terlalu banyak cukup sampai sagu mutiaranya terendam), kemudian masukkan sagu mutiara. Rebus sampai sagu mutiara bening dan tidak ada lagi bintik putih (menandakan bagian dalam belum matang). Selagi direbus jangan terlalu sering diaduk, cukup...
readmore

BAKWAN UDANG KEJU SPECIAL

bakwan+udang3
Bakwan/Bala-bala/Ote-ote, saya rasa ini makanan yang sangat umum dan cukup terkenal di Indonesia tercinta ini. Campuran irisan sayuran yang bergaul dengan mesra dengan adonan tepung *halah bahasane kok ya mesra?? Hihihiiii...Merupakan jajanan 'street vendor' yang banyak dijual di pinggir jalan.Tapi kok kenapa yang ini dibilang special?? Iya donk, soalnya pakai udang dan keju mooooo... (bukan iklan dot com, hehee...) yang keduanya merupakan bahan makanan yang cukup special untuk saya dan keluarga ;)Saya lebih suka bakwan yang padat akan sayuran, tapi tepungnya sedikit. Jadi adonan tepung hanya sebagai bahan 'pengikat' dari sayurannya saja.Oya,...
readmore

Pepes Tempe

.com/blogger_img_proxy/
Okey.... Dapur mungil kembali hadir dengan menu olahan tempe. Karena gampang didapatkan, jadi pengen berkreasi dengan menu berbahan tempe. Kali ini dipepes. Sebenarnya sejak jaman di Tsukuba udah pengen nyobain pepes tempe. Tapi tempenya terbatas. Apalagi menu seperti ini perlu tempe yang lumayan banyak. Jadinya baru kesampaian sekarang deh.Soal rasa, dijamin enak! Tambah lagi dibungkus pake daun pisang, aromanya..... Sedap!Bahan :1 papan tempe, dilumatkan3 butir cabe merah/rawit, diiris serong1 ikat kemangi, petiki daunnya1 butir telur, dikocok lepas2 sdm kecap asin/kecap ikan/saus tiram (optional)Gula-garam secukupnyaDaun pisang/allue foil...
readmore

SAYUR DAUN KATUK

sayur-katuk
Bahan :1 ikat daun katuk petiki daunnya lalau cuci bersih.1 buah labu siam, kupas lalu potong-potong.600 ml santan1 lembar daun salam1 cm lengkuas di memarkanBumbu Halus :4 butir bawang merah,2 butir bawang putih¼ sdt ketumbar bubuk2 butir kemiri1 sdt garam1 sdt gula pasir½ sdt masako rasa ayamCara Membuat :Rebus santan, bumbu halus dan labu siam sampai labu empuk, kemudian masukan daun katuk, aduk masak hingga daun katuk empuk, angkat, sajikan...
readmore
Pages (38)1234 »
 
Copyright © 2013. 1000 Aneka Resep Masak